Classroom
Ruang kelas yang dilengkapi dengan pedingin ruangan (AC) yang didesain agar anak dapat merasa nyaman dan dapat berinterakasi dengan guru dan teman-teman ketika proses pembelajaran berlangsung. Pada setiap kelasnya terdapat white board, screen, infocus, screen dan sound sytem yang dapat membantu dan juga mempermudah siswa dalam memahami pembelajaran. Meja dan kursi yang nyaman dengan kualitas yang baik serta terdapat loker untuk menyimpan barang-barang pribadi.
Computer Lab
Lab computer dilengkapi dengan komputer beserta mejanya yang dapat menempatkan monitor di dalam meja yang telah memenuhi standar. Dilengkapi juga dengan LCD proyektor dan layar proyektor yang digunakan untuk menampilkan materi pembelajaran, didukung juga oleh adanya jaringan internet yang memadai. Laboratorium computer berfungsi sebagai tempat untuk mengembangkan keterampilan dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi.
Sport Field
Lapangan multi fungsi olahraga yang memiliki standar yang baik yang dapat digunakan untuk olahraga seperti Basket, Futsal, Voli, Bulu Tangkis dan Senam Kebugaran.
Library
Ruang Perpustakaan dilengkapi dengan buku pelajaran dan buku sumber pelajaran untuk memudahkan mengakses ilmu pengetahuan yang sesuai dengan kegiatan belajar. Terdapat meja dan kursi serta pedingin ruangan AC yang memberikan kenyamana ketika membaca di Perpustakaan.
Science Lab
Dilengkapi dengan berbagai alat yang dapat menunjang kegiatan Pratikum IPA yang dapat membantu anak dalam mengeskplore pembelajaran. Laboratorium juga menjadi tempat yang membuat siswa tidak jenuh karena harus selalu di kelas.
Toilet
Toilet yang bersih dan nyaman digunakan.